Postingan

Menampilkan postingan dari April, 2015

Pelacuran sebagai Masalah Sosial

Gambar
Post pertama di bulan April ini baru gw tulis setelah kelar UTS. Sebenarnya, gw mau post [FOTOGRAFI AMATIR] setelah gw hunting di .......... (nantikan postnya :D), tapi karena masih tahap seleksi dan editing foto, mungkin dalam waktu dekat akan gw post. Jadi, untuk mengisi kekosongan blog ini di bulan April, gw akan mengupload sebuah esai yang gw tulis sebagai tugas pengganti UTS mata kuliah Hukum dan Masyarakat (nama kerennya H&M), dimana mata kuliah ini berusaha meliat fenomena hukum maupun penerapannya di masyarakat baik itu dari prespektif Antropologi, Sosiologi, maupun  Ekonomi. Esai yang gw tulis ini merupakan esai yang mengkaji hukum dalam prespektif sosiologis yakni bagaimana kah hukum berlaku di dalam penyelesaian masalah sosial seperti pelacuran yang mana merupakan suatu tindakan asusila. Akan dibedah pula penyebab, akibat, serta solusi untuk mengatasi pelacuran baik itu secara sosiologis maupun yuridis. Selamat membaca, dan diingitkan lagi, jangan PLAGIAT !!